Indonesia’s Got Talent 2023: Lokasi Audisi On Vacation dan Persyaratan Serta Jadwal Audisi di 10 Daerah Termasuk Surabaya hingga Bali
Indonesia’s Got Talent 2023: Lokasi Audisi On Vacation dan Persyaratan Serta Jadwal Audisi di 10 Daerah Termasuk Surabaya hingga Bali--
Persyaratan Audisi Indonesia’s Got Talent 2023
- Terbuka untuk Warga Negara Indonesia dan Orang Asing.
- Terbuka untuk segala usia.
- Diperuntukkan bagi Anda memiliki bakat akrobatik, komedi, menari, sulap, menyanyi, dan semua bakat unik, mengejutkan, menghibur, dan luar biasa.
Lokasi Audisi Indonesia’s Got Talent 2023
- 12-14 April 2023 - Jakarta, klik >>DISINI<<
- 6-7 April 2023 - Bali klik >>DISINI<<
- 9-10 Maret 2023 - Yogyakarta, klik >>DISINI<<
- 16-17 Maret 2023 - Surabaya, klik >>DISINI<<
- 23-24 Maret 2023 - Bandung, klik >>DISINI<<
- 30-31 Maret 2023 - Medan, klik >>DISINI<<
- 2 Maret 2023 - Kupang klik >>DISINI<<
- 9 Februari 2023 - Makassar klik >>DISINI<<
- 16 Februari 2023 - Manado, klik >>DISINI<<
- 23 Februari 2023 - Balikpapan klik >>DISINI<<
Lokasi Audisi On Vacation Indonesia’s Got Talent 2023
Cara Mengikuti Audisi Indonesia's Got Talent 2023 dan Link Pendaftaran
Calon kontestan dapat mengikuti audisi dengan mengisi formulir pada tautan di akun Instagram Indonesia's Got Talent @gottalentid atau dengan klik >>DISINI<< untuk mengisi formulir pendaftaran.
Tak hanya offline, namun audisi juga dibuka secara online dengan merekam video demo dengan talenta terbaik Anda dan kemudian mengunggah video tersebut ke salah satu platform berikut:
- RCTI Plus,
- Instagram,
- Facebook,
- Tiktok
Simak pada halaman berikutnya, cara mengikuti audisi online Indonesia's Got Talent,