Pencita Bakso Merapat! 4 Warung Bakso Kekinian Paling Laris di Garut Jawa Barat, Nomer 2 Jadi Warung Langganan Anak Muda

Pencita Bakso Merapat! 4 Warung Bakso Kekinian Paling Laris di Garut Jawa Barat, Nomer 2 Jadi Warung Langganan Anak Muda

makanan khas-Javaistan/pixabay-

3. Bakso Gotan 

Bakso ini terkenal dengan citra rasa pedas yang mengenakan. Bakso Gotan menjadi solusi jika ingin membeli bakso dengan varian rasa yang enak dan sambal yang gurih dan nikmat. 



4. Mi Bakso M. Imu 

Warung bakso yang satu ini tidak terlepas dari banyaknya pelanggan. Mi Bakso terenak ini terkenal dengan berbagai sajiannya yang nikmat bahkan pelanggan rela untuk berdesak-desakan. 

Mi bakso ini terletak di  Jl. Baratayuda No. 45 a, Talun, Kec. Garut Kota, Kab. Garut, Jawa Barat.


***

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya