Inilah 10 Jenis Sate Terlezat yang Ada Di Jawa Timur, Salah Satunya Sate Madura Pecinta Makanan Wajib Coba!
Bukan Cuma Sate Madura, Inilah 10 Jenis Sate di Jawa Timur yang Lezat: Sudah Pernah Coba Semua? -saesherra/pixabay-
SITNAS.id - Sejumlah makanan salah satunya sate menjadi makanan yang kerap kali dijadikan makanan favorit sejumlah warga.
Tidak hanya sate Madura yang terkenal ternyata sejumlah sate di Jawa Timur ini juga masuk dan menjadi salah satu sate terbaik di Jawa Timur yang wajib Anda coba.
Sebelumnya, pulau Madura merupakan salah satu pulau yang ada di Jawa Timur. Madura juga merupakan daerah penghasil garam terbesar di Indonesia.
Di sisi lain, ada salah satu makanan khas Madura yaitu sate. Sate adalah olahan daging yang disajikan dengan bumbu kacang yang khas.
Sate Madura biasanya sering dijumpai pada pedagang kaki lima hingga di rumah makan. Dan biasanya dijual dengan harga 2000 rupiah per tusuknya.
Daftar sate lainnya yang lezat di Jawa Timur ada di halaman selanjutnya
Baca juga: Berani Dateng? Mall Paling Sepi di Tarakan Kalimantan Utara ini Seperti Rumah Hantu