MERINDING! Jatim Punya Cerita Mistis dan Angker, Simak 5 Tempat Paling Angker di JAWA TIMUR Salah Satunya Terkenal Cerita Buaya Putih
horor-Tama66 / 2138 images/pixabay-
1.Jalur Pantura Jenu, Tuban
Jalur Pantura Jenu terletak di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Jalur ini merupakan Jalan Raya Pantura atau Jalan Raya Deandels yang membentang dari Anyer hingga Panarukan.
Jalur Pantura Jenu ini telah banyak menyimpan berbagai cerita mistis dan horo sejak zaman kolonial dulu.
Konon, pada Jalur Pantura Jenu kerap ditemui sosok wanita cantik yang bisa mengalihkan perhatian para pengendara kendaraan hingga akhirnya lengah dan kecelakaan.
Masih di wilayah Kabupaten Tuban, Puma Plaza terletak di Jalan Luman Hakim, Doromukti, Tuban.
2. Puma Plaza
Puma Plaza adalah nama gedung pusat perbelaanjaan terbesar di Tuban pada sekitar 1990an. yang berada di jalan Lukman Hakim di kota Tuban, Jawa Timur.
Bangunan itu mangkrak sejak tahun 1997, yang menjadikannya terlantar karena tidak digunakan lagi.
Baca juga: Kumpulan Bos Sultan Nih! Cek 7 Daerah Terkaya di Kalimantan Timur, Nomer 3 Calon Kota Peyangga IKN
Di bawah ini 5 tempat penuh cerita mistis dan angker yang telah dirangkum dari berbagai sumber oleh Sitnas.id, baca di halaman selanjutnya.