Rekomendasi 6 Wisata di Malang, Arum Jeram, Air Terjun Pelangi hingga Desa Wisata, Rasa Suntuk Dijamin Hilang

Rekomendasi 6 Wisata di Malang, Arum Jeram, Air Terjun Pelangi hingga Desa Wisata, Rasa Suntuk Dijamin Hilang

ILUSTRASI- Sven Lachmann/PIXABAY-

1.Corban Bidadari

Desa Wisata Gubugklakah diisi dengan berbagai wisata alam yang menarik. Anda dapat mengunjungi tiga air terjun: Coban Bidadari, Coban Trisula dan Coban Pelangi.

Seperti dilansir situs resmi DWG, Coban Bidadari diluncurkan sebagai objek wisata pada tahun 2017.



Anda bisa menikmati keindahan tanaman hijau dan air terjun yang indah, ada juga kafe, tempat berfoto, dan tempat bersantai di sekitar air terjun ini.

Baca juga: Bukan Kyuris, Begini Cara Mengucapkan QRIS yang Benar, Jangan Keliru dan Ragu Lagi

Baca juga: CATAT Jadwal Pertandingan Perempat Final Piala Dunia 2022, Babak 8 Besar Mulai 9-11 Desember 2022, Jangan Sampai Kelewatan!



×

Baca juga: Bagaimana Cara Agar Terhindar dari Penipuan Kurir Paket yang Tengah Viral Menguras Saldo ATM Lewat Pesan WA? Cek Selengkapnya DISINI!

2.Coban Trisula

Wisata selanjutnya adalah Coban Trisula. Seperti yang dikabarkan, ini adalah air terjun tiga tingkat

Pengunjung tidak hanya bisa menikmati keindahan air terjun di sini, tapi juga melihat monumen-monumen bersejarah.

Bemda-benda bersejarah ini terletak di setiap tingkat air terjun, memberi pengunjung insentif untuk melihat tiga tingkat air terjun.

3.Coban Pelangi

Kemudian Coban Pelangi, objek wisata ini berada di ketinggian 1.400 meter (dpl) di atas permukaan laut.

Air terjun ini dikelilingi pepohonan hijau dan bersuhu 19 derajat Celcius.

Waktu terbaik untuk mengunjungi air terjun ini adalah antara pukul 10 pagi hingga 2 siang.

Karena posisi matahari yang tinggi, hingga akan menghasilkan pelangi, yang muncul di atas air terjun.

Arum jeram hingga agriwisata, cek pada halaman selanjutnya,

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm