ALL ENGLAND 2023: Daftar Pemain Indonesia di Babak 32 Besar Beserta Lawannya, Siapa Jagoanmu?

ALL ENGLAND 2023: Daftar Pemain Indonesia di Babak 32 Besar Beserta Lawannya, Siapa Jagoanmu?

Badminton-dvangestel / 14 images/pixabay-

SITNAS.id - BWF World Tour 2023 Yonex All England Open Badminton Championships 2023. Tahun ini, All England dilaksanakan di Inggris. All England tahun 2023 ini akan menghadirkan berbagai babak mulai dari babak 32 besar yang nantinya akan segera bertanding pada 14 Maret 2023. 

All England akan dilaksanakan pada 14 Maret 2023-19 Maret 2023 setelah German Open 2023, bertempat di Utilita Arena Birmingham, Inggris.



Para atlet yang bertanding di All England 2023, salah satu ajang bulu tangkis tertua di dunia itu memperebutkan hadiah sebesar USD 1.250.000 atau sekitar Rp19,21 Miliar.

Baca juga: Drama Korea Oasis Episode 3 Tayang Jam Berapa di KBS? Berikut Jadwal Siaran Server Indo Lengkap Preview SPOILER

Baca juga: Siapa Raditya Priamanaya Djan? Diduga Calon Raline Shah Putra Salah Satu Orang Mentereng di Indonesia



Baca juga: TERBARU! LINK Baca Manhwa The Newlywed Guide Chapter 1 2 3 Bahasa Indonesia, di Line Webtoon dan Naver Bukan Manhwaindo Komiku

Indonesia mengirimkan total 16 wakil yang terbagi dalam lima sektor berbeda di babak 32 besar penyelenggaraan Malaysia Open 2023. Sektor yang paling banyak mengirimkan wakil di All England 2023 adalah ganda putra dengan enam wakil.

Sementara itu, sektor yang paling sulit ditembus perwakilan Indonesia adalah sektor tunggal putri dan ganda putri yang hanya mampu mengirimkan satu wakil saja.

Berikut daftar lengkap pemain Indonesia yang bertanding di babak 32 Besar All England 2023 beserta lawannya:

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya