Kota Medan Berprestasi! Inilah 7 SMA Unggulan di Sumatera Utara versi LTMPT, Nilai total UTBK 2022 Mencapai 628,100
Kota Medan Berprestasi! Inilah 7 SMA Unggulan di Sumatera Utara versi LTMPT, Nilai total UTBK 2022 Mencapai 628,100-guvo59/pixabay-
7 SMA unggulan di Sumatera Utara versi LTMPT
1.SMAS UNGGUL DEL
- Lokasi : Kabupaten Toba
- Peringkat provinsi: 1
- Peringkat nasional: 12
- Nilai total UTBK 2022: 628,100
2.SMAS METHODIST 3 MEDAN
- Lokasi : Kota Medan
- Peringkat provinsi: 2
- Peringkat nasional: 98
- Nilai total UTBK 2022: 580,203
3.SMAS SANTO THOMAS 1 MEDAN
- Lokasi : Kota Medan
- Peringkat provinsi: 3
- Peringkat nasional: 126
- Nilai total UTBK 2022: 571,138
4.SMAS SUTOMO 1
- Lokasi: Kota Medan
- Peringkat provinsi: 4
- Peringkat nasional: 128
- Nilai total UTBK 2022: 571,025
Baca juga: 25 Soal Ujian Sekolah Geografi Kelas 12 Tahun 2023 Kurikulum 2013, Simak Contoh Soal US Geografi SMA
Baca juga: 40 Soal Ujian Sekolah PKWU dan Pembahasannya PDF, Latihan Soal US PKWU Kelas 12 SMA