Fantastis! Biaya Menginap Di Hotel Le Meurice Paris, Lokasi Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo

Fantastis! Biaya Menginap Di Hotel Le Meurice Paris, Lokasi Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo

Fantastis! Biaya Menginap Di Hotel Le Meurice Paris, Lokasi Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo-Michelle_Maria/pixabay-

Hotel Le Meurice ini hanya berjarak lima menit berjalan kaki dari Place de la Concorde dan Champs-Elysées, serta berjarak 600 meter dari Museum Louvre yang menjadikannya sebagai salah satu hotel paling strategis.

Dengan berbagai fasilitas yang disediakan, tentu tidak sedikit yang penasaran dengan biaya penginap di Hotel Le Meurice Paris.



Dilansir Sitnas.is dari IntipSeleb melalui situs Booking.com, Hotel Le Meurice Paris memiliki banyak tipe kamar dengan fasilitas antara lain wifi, televisi, AC, toilet, hingga minibar pribadi.

Baca juga: Inilah 5 Hotel di Surabaya yang Tawarkan Promo Paket Bukber Ramadhan 2023 All You Can Eat, Harga Mulai Rp100 Ribuan

Baca juga: 7 Hotel di Pacet Mojokerto Kawasan Wisata, Penginapan yang Terkenal Fasilitas Lengkap hingga Kebersihan Sangat Baik



Baca juga: 10 Rekomendasi Hotel di KEDIRI Jawa Timur, Cek Harga dan Jumlah Kamar Ada yang Suguhkan Pemandangan Indah?

Hotel Le Meurice Paris menawarkan kamar dengan harga terendah kisaran Rp31,4 juta per malamnya dengan fasilitas standar namun tetap penuh dengan kemewahan.

Selain itu, Hotel Le Meurice Paris juga memiliki tipe kamar termahal bernama Suite Presidential yang dibanderol dengan harga mencapai Rp152 juta untuk per malamnya.

Keduanya, baik fasilitas standar maupun kamar Suite Presidential sama-sama berhadapan langsung dengan pemandangan taman serta landmark Kota Paris, Perancis.***

 

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya