Innalilahi! Tim Esports Atta Halilintar Alami Kecelakaan di Jalan Tol Menuai Banyak Doa, Pertandingan Terpaksa di Undur

Innalilahi! Tim Esports Atta Halilintar Alami Kecelakaan di Jalan Tol Menuai Banyak Doa, Pertandingan Terpaksa di Undur

pendekaresports-pendekaresports/instagram-

Ada banyak pengendara yang nampak melaju dengan perlahan dikarenakan mobil yang berisi para pemain Pendekar Esports tersebut melintang di jalan tol. Tak hanya mobil, sebuah truk pasir juga terguling di sampingnya.

"Telah terjadi kecelakaan di tol bsd arah Jakarta, Rabu (28/3) pukul 14.40," bunyi keterangan yang diunggah oleh akun Instagram @kabarbintaro dilansir oleh Sitnas.id pada Rabu, 29 Maret 2023.



Baca juga: Denny Darko Ramal Hubungan Tiara Andini dan Alshad hingga Beri Pesan Menohok dan Sebut Berbahaya, Ada Apa dan Kenapa?

Baca juga: Tak Kunjung Memenuhi Panggilan, Kini Natalia Rusli Ditetapkan Sebagai DPO, Polisi : Pelaku Selalu Mangkir!

Thariq Halilintar membagikan video tersebut melalui via Insta Story dan ia juga meminta doa kepada para penggemar.


"Doain Pendekar Esports ya teman-teman (emoticon menangis)," tulis Thariq Halilintar.

"Ya Allah, doa untuk anak-anak Pendekar Esports yang kecelakaan sore hari ini," kata Atta Halilintar di Instagram-nya dilansir oleh Sitnas.id pada Rabu, 29 Maret 2023.

Baca juga: LINK Nonton Drama Romance of a Twin Flower Episode 19 dan 20 SUB Indo: Sang Yu Merawat Tulus Yuxuan! Hari ini Kamis, 30 Maret 2023 di Tencent Video Bukan LokLok

Belum diketahui terkait jumlah korban yang luka dan jumlah korban jiwa atau tidak. Namun terdapat informasi di dalam vidio bahwa ambulans sudah membawa korban ke rumah sakit terdekat.

"Pray for Pendekar, semoga semua baik-baik saja. Ya ampun, mobilnya sampai ringsek gitu (emoticon sedih)," ujar netizen lainnya.

"Nggak tega gue lihat supir truknya," ujar yang lainnya.

 

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya