Fakta Menarik dan Profil Jeon Do-yeon, Pemain Film Kill Boksoon (2023) Netflix, Lengkap Filmografi Hingga Awards!

Fakta Menarik dan Profil Jeon Do-yeon, Pemain Film Kill Boksoon (2023) Netflix, Lengkap Filmografi Hingga Awards!

Jeon Do-yeon-netflixkr/instagram-

SITNAS.id - Kill Boksoon adalah salah satu film aksi kriminal Netflix terbaru asal Korea Selatan, yang dibintangi oleh aktris Jeon Do Yeon. Simak berikut ini akan dibahas terkait fakta menarik hingga profil lengkap Jeon Do Yeon, lengkap filmografi hingga awards.

Film Kill Boksoon ini dibintangi oleh Jeon Do-yeon ini menceritakan kisah tentang seorang ibu yang bekerja sebagai pembunuh di organisasi pembunuh MK Ent. Ia ingin memperbaiki hubungannya dengan putrinya sehingga ia berusaha untuk meninggalkan agensi tersebut.



Baca juga: Film Korea Selatan Terbaru, Kill Boksoon (2023) Tayang Dimana? Cek Informasi Penayangan dan Cuplikannya

Baca juga: SINOPSIS Film Kill Boksoon, Rilis 31 Maret 2023 di Netflix - Penyelesaian Kontrak atau Ancaman!

Baca juga: Film Kill Boksoon (2023) Segera di Netflix - Sinopsis, Jadwal Perilisan, Daftar Pemain


Jeon Do-yeon ini lahir pada 11 Februari 1973. Ia adalah seorang aktris yang berasal dari Korea Selatan yang pernah memenangkan penghargaan dengan kategori Aktris Terbaik Festival Film Cannes ke-60 dan Asia Pacific Screen Awards ke-1 dalam film garapan Lee Chang-dong Secret Sunshine tahun 2007.

Aktris kelahiran 1973 ini lahir di Seoul, Korea Selatan. Ayahnya bernama Jeon Chil-seong sedangkan ibunya bernama Lee Eung-sook. Ia menikah dengan Kang Shi Kyu pada Maret 2007. Suaminya merupakan selebriti, pengusaha sekaligus pembalap mobil profesional.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya