Hukum Tidur Sore Setelah Sholat Ashar di Bulan Ramadhan, Bolehkah?
Tidur--
Baca juga: Daftar 5 Kecamatan Tersempit di Kabupaten Jombang Jawa Timur, Nomor 1 Dilewati Jalur Provinsi?
Para ulama menyimpulkan bahwa tidur setelah sholat Ashar pada bulan Ramadhan atau di luar Ramadhan adalah perkara yang mubah atau diperbolehkan dan tidak ada larangan mengenai hal tersebut.
Hal ini juga diperbolehkan jika tidur sangat dibutuhkan, misalnya karena sakit yang membutuhkan banyak istirahat atau karena lelah setelah beraktivitas seharian.
Tidur Yang Baik Menurut Islam
Rasulullah SAW tidak pernah melakukan suatu hal yang diketahuinya memiliki dampak buruk.
Selain itu, tidur pada waktu siang, atau tidur sore, juga dianggap buruk menurut ajaran Islam.
Selain itu, secara biologis, tidur pada waktu siang memiliki beberapa dampak buruk pada kesehatan.
Menurut buku "Pelajaran Adab Islam 2" karya Suhendri dan kawan-kawan, tidur yang baik menurut Islam seharusnya dilakukan pada awal waktu.