Daftar Pemain A Man Called Otto Tayang Resmi di Netflix 3 Agustus 2023: Fakta Tom Hanks Ajak Sang Putra Syuting Bersama

Daftar Pemain A Man Called Otto Tayang Resmi di Netflix 3 Agustus 2023: Fakta Tom Hanks Ajak Sang Putra Syuting Bersama

Daftar Pemain A Man Called Otto Tayang Resmi di Netflix 3 Agustus 2023: Tom Hanks dan Trauman Hanks Perankan Karekter yang Sama-@amancallotto/instagram-

Pasangan suami-istri, Tommy (Manuel Garcia-Rulfo) dan Marisol (Mariana Trevino), serta kedua anak mereka, Abby (Alessandra Perez) dan Luna (Christiana Montoya), merupakan tetangga baru yang tak disangka oleh Otto.

Tommy dan Marisol adalah orang yang ceria dan ramai, serta penuh kasih sayang pada anak-anak mereka.



Kehadiran mereka yang segar dan bersemangat secara perlahan berhasil mengubah cara pandang Otto terhadap kehidupan dan membuka matanya untuk melihat dunia dari perspektif yang berbeda.

Perlahan, Otto mulai menerima kehadiran tetangga barunya meskipun dengan enggan dan terpaksa.

Meskipun banyak konflik dan pertengkaran terjadi dalam proses mengenal satu sama lain, namun hal ini justru membuat hubungan mereka semakin erat.



Bagaimana kelanjutan cerita Otto dan tetangga barunya? Kehidupan mereka dipenuhi dengan petualangan dan momen-momen menyentuh hati yang tak terduga.

Apakah Otto berhasil menemukan makna hidup yang sebenarnya? Apakah kehadiran tetangga barunya membawa perubahan dalam hidupnya?

Film A Man Called Otto menyajikan kisah yang sangat menginspirasi tentang mengatasi kehilangan dan menemukan arti sebenarnya dari keluarga.

Baca juga: Negosiasi Antara Cang Xuan dan Tushan Jing, NONTON Lost You Forever Episode 19 20 SUB Indo Hari ini Rabu, 2 Agustus 2023 di Tencent Video Bukan DramaQu

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya