Jenis Paragraf Pokok Berdasarkan Penalaran, Penjelasan dan Contohnya

Jenis Paragraf Pokok Berdasarkan Penalaran, Penjelasan dan Contohnya

Buku--

5. Ide Pokok Menyebar

Paragraf ide pokok menyebar tidak memiliki kalimat utama. Pikiran utamanya tersebar di seluruh paragraf atau tersirat dalam kalimat-kalimatnya.

Contoh:



Matahari belum tinggi benar. Embun masih tampak berkilauan. Warna bunga menjadi sangat indah diterpa sinar matahari.

Tampak kupu-kupu dengan berbagai warna terbang dari bunga yang satu ke bunga yang lain. Angin pun semilir terasa menyejukkan hati.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm