Menjelajahi Kota Paling Dingin dan Dikelilingi 3 Gunung Megah di Jawa Timur, Terdingin Bukan Banyuwangi dan Jember, Lantas Siapa yang Berhak Juara?

Menjelajahi Kota Paling Dingin dan Dikelilingi 3 Gunung Megah di Jawa Timur, Terdingin Bukan Banyuwangi dan Jember, Lantas Siapa yang Berhak Juara?

Ilustrasi kota sejuk di kaki gunung-MonikaIris/pixabay-

Kota Batu, sejak tahun 2001, menjadi kota tersendiri setelah mekar dari Kabupaten Malang, Jawa Timur.

Secara administratif, Kota Batu tergabung dalam kesatuan wilayah Malang Raya bersama dengan Kabupaten Malang dan Kota Malang.



Berada pada lintang selatan 7°44' - 8°26' dan bujur timur 122°17' - 122°57', Kota Batu menawarkan pesona alam yang luar biasa.

Keberadaan tiga gunung megah, yakni Gunung Welirang, Gunung Panderman, dan Gunung Arjuna, menjadikan kota ini cocok untuk para pecinta alam.

Baca juga: Nonton BTTH S5 Ep56 Sub Indo 4k HD! Battle Through The Heavens Season 5 Episode 56 Streaming WeTV Tencent Video



×

Topografi Kota Batu yang berbukit-bukit dan berada pada ketinggian 680-1.200 meter di atas permukaan laut adalah penyebab utama suhu udaranya menjadi sangat rendah.

Kelembaban mencapai 70-100 persen, menjadikan Kota Batu begitu sejuk dan nyaman untuk dikunjungi.

Tak hanya dikenal sebagai kota dengan suhu terendah, Kota Batu juga memiliki daya tarik lain yang memikat hati.

Kota ini terkenal sebagai penghasil komoditas pertanian, mulai dari berbagai macam buah, bunga, hingga sayur-mayur.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm