Rahasia Keindahan Jembatan Kuno di Jawa timur, Usianya Sudah Ratusan Tahun? Terpaut Jarak 40,1 Km dari Pasuruan, Ajaibnya Dibangun Tanpa Besi serta Semen!

Rahasia Keindahan Jembatan Kuno di Jawa timur, Usianya Sudah Ratusan Tahun? Terpaut Jarak 40,1 Km dari Pasuruan, Ajaibnya Dibangun Tanpa Besi serta Semen!

Ilustrasi jembatan-12019 /pixabay-

Jembatan tersebut dikenal dengan nama Jembatan Talang Abang, berlokasi di Desa Sumbergedang, Kecamatan Pandaan, Kabupaten Pasuruan, Provinsi Jawa Timur.

Jaraknya sekitar 47 km dari Kota Malang dan sekitar 40,1 km dari Kota Pasuruan, dapat ditempuh dalam waktu sekitar 47 menit perjalanan.



Uniknya, Jembatan Talang Abang direkatkan bukan dengan semen, melainkan dengan campuran serbuk gilingan batu bata merah, pasir, dan kapur putih.

Baca juga: Yuk! Jelajahi Keunikan Bengkulu dengan 5 Daerah Paling Sejuk dan Dingin Bak di Istana Es, Bukan Lebong atau Kepahiang!

Baca juga: Transformasi Luasnya 1.500 Hektar Dari Kawasan Hutan Lindung ke Megahnya Bandara di Kepri, Apa Lokasinya di Riau atau Batam?



×

Proses pembangunannya dipimpin oleh seorang insinyur asal Inggris bernama Joseph Apsdin. Saat ini, kondisi Jembatan Talang Abang sedikit berubah warna menjadi merah akibat beberapa kali terkena banjir.

Nama "Talang Abang" sendiri memiliki arti "berwarna merah" dalam bahasa Jawa, sehingga sangat cocok menggambarkan jembatan ini.

Kisah unik di balik Jembatan Talang Abang yang tahan banting ini mengajarkan kepada kita bahwa dalam dunia konstruksi, terkadang keberanian untuk berinovasi dan berpikir di luar kebiasaan dapat menghasilkan keajaiban yang dapat bertahan hingga ratusan tahun.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm