Daftar 10 Pemain Bulu Tangkis Ganda Putra Terbaik Dunia, Pembulu Tangkis Indonesia No.1 lagi, Tapi Bukan Kevin/Marcus

Daftar 10 Pemain Bulu Tangkis Ganda Putra Terbaik Dunia, Pembulu Tangkis Indonesia No.1 lagi, Tapi Bukan Kevin/Marcus

Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto--

SITNAS.id - Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto, atlet bulu tangkis ganda putra dari Indonesia, berhasil menempati peringkat pertama pada akhir tahun 2022 dengan koleksi 88.655 poin.

Baca juga: Kapan Anime The Ice Guy and His Cool Female Colleague Rilis? Cek Jadwal Tayang dan Sinopisnya Disini



Pasangan Jepang, Takuro Hoki dan Yugo Kobayashi, berada di peringkat kedua dengan 82.700 poin.

Sepanjang tahun 2022, Fajar-Rian berhasil menjuarai empat turnamen internasional, yaitu Denmark Open, Malaysia Masters, Indonesia Masters, dan Swiss Open.

Baca juga: Download Nonton Drama Jepang Yakuza Lover Episode 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, SUB Indo, Tayang Disney+ Hotstar Bukan LokLok Telegram


Selain itu, mereka juga berhasil menjadi runner up di turnamen Korea Open, Thailand Open, Malaysia Open, dan Singapore Open, serta meraih medali perunggu di BWF World Tour Finals 2022.

Hendra Setiawan dan Mohammad Ahsan, pemain ganda putra dari Indonesia, menempati peringkat ketiga dalam daftar pemain terbaik BWF tahun ini dengan perolehan 81.425 poin.

Malaysia berada di puncak daftar dengan total 3 pasang pemain ganda putra terbaik dunia.

Baca juga: LINK BACA Perdana Manhwa BL Perfect Connection Full Chapter SUB Indo, Simak Baca Chapter Awal hingga Akhir

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya