Bukan Demak dan Sukoharjo! Berikut 5 Daerah Penghasil Durian Terbesar di Provinsi Jawa Tengah, Hobi Panen Besar

Bukan Demak dan Sukoharjo! Berikut 5 Daerah Penghasil Durian Terbesar di Provinsi Jawa Tengah, Hobi Panen Besar

Bukan Demak dan Sukoharjo! Berikut 5 Daerah Penghasil Durian Terbesar di Provinsi Jawa Tengah, Hobi Panen Besar-jcomp/freepik-

SITNAS.id - Tahu kota mana yang menghasilkan durian dengan jumlah terbesar di Jawa Tengah? Ternyata bukan Demak dan Sukoharjo loh, berikut ini adalah 5 daerah penghasil durian terbesar di provinsi Jawa Tengah, hobi panen besar nih.

Menjadi bagian dari pulau Jawa, dengan wilayah Jawa Tengah yang terbagi dari 29 Kabupaten dan 6 Kota yang tersebar di seluruh wilayahnya. Ada beberapa daerah di Jawa Tengah yang menjadi produsen durian denan jumlah besar loh.



Baca juga: Sabang Minggir Dulu! Gak Nyangka Ternyata Ini Kota Kabupaten Terkaya di Aceh, Wilayah Kecil Tapi Banyak Sultan Bos

Baca juga: CEK Jadwal Grand Final PMGC 2022 Lengkap, Beserta Urutan Map hingga Link Live Streaming Grand Final PMGC

Baca juga: Pekan Akhir Drakor Alchemy of Souls 2: Light and Shadow Episode 9 Tayang Jam Berapa di tvN? Berikut Jadwal Tayang dan Preview, Ritual Danau



×

Tetapi bagi yang menebak daerah tersebut adalah Demak dan Sukoharjo, maka jawabannya bukan. Lantas daerah mana yang menjadi penghasil durian terbesar di Jawa Tengah?

Berikut ini akan dibahas terkait dengan 5 daerah sebagai penghasil durian dengan jumlah terbesar, di Jawa Tengah. Informasi berdasarkan dari Badan Pusat Statistik, Produksi Buah-Buahan Menurut Kabupaten/Kota dan Jenis Tanaman di Provinsi Jawa Tengah tahun 2021

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

gzm