Daftar Hari 2023, Jadwal Cuti Bersama dan Libur 2023, Mulai Imlek, Lebaran, Hingga Maulid Nabi

Daftar Hari 2023, Jadwal Cuti Bersama dan Libur 2023, Mulai Imlek, Lebaran, Hingga Maulid Nabi

Kalender -tigerlily713/pixabay-

SITNAS.id - Pemerintah telah menetapkan Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066, 3, 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023.

Ini memungkinkan tujuan efisiensi dan efektivitas hari kerja serta memberikan pedoman bagi instansi pemerintah dan swasta pada tahun 2023.



Keputusan Bersama ini menetapkan 16 (enam belas) hari libur nasional dan 8 (delapan) hari cuti bersama.

Lalu apa kalian sudah tahu jadwal dan daftar libur tahun 2023?

Baca juga: Profil dan Fakta Girl Group MEP-C dengan Member dari Indonesia, Via dan Lita



Baca juga: Shakira Sindir lewat Lagu Perselingkuhan dan Pacar Baru Gerard Pique: Udah Punya Ferrari Mala Pilih Mobil Twinggo

Baca juga: TAMAT! Nonton Love Catcher in Bali Episode 8 SUB Indo: Dua Rasa dalam Satu Waktu! - Terakhir Hari Ini Jumat, 13 Januari 2023 di TVING Bukan LokLok

Daftar hari Libur Nasional 2023

  1. tanggal 1 Januari 2023, Tahun Baru;
  2. tanggal 22 Januari 2023, Tahun Baru Imlek;
  3. tanggal 18 Februari 2023, Memperingati Isra Miraj;
  4. tanggal 22 Maret 2023, Hari Raya Nyepi;
  5. tanggal 7 April 2023, Wafat Isa Almasih;
  6. tanggal 22-23 April 2023, Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah;
  7. tanggal 1 Mei 2023, Hari Buruh;
  8. tanggal 18 Mei 2023, Kenaikan Isa Almasih;
  9. tanggal 1 Juni 2023,Hari Pancasila;
  10. tanggal 4 Juni 2023, Hari Raya Waisak;
  11. tanggal 29 Juni 2023, Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah;
  12. tanggal 19 Juli 2023, Tahun Baru Islam;
  13. tanggal 17 Agustus 2023, HUR RI Ke-78;
  14. tanggal 28 September 2023, Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW;
  15. tanggal 25 Desember 2023, Hari Raya Natal.

Sumber:

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya