Jadwal Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2023: Syarat Dokumen, Syarat Lolos, Fasilitas dan Keuntungan yang Didapatkan, Jadwal Lengkap
Jadwal Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2023: Syarat Dokumen, Syarat Lolos, Fasilitas dan Keuntungan yang Didapatkan, Jadwal Lengkap-RiskiiTriono97/PIXABAY-
Jadwal program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 3
- Pembukaan Pendaftaran PT Penerima PMM 3: 11 Januari 2023
- Sosialisasi Teknis Pendaftaran PT Penerima Program PMM 3: 17, 18, 19 Januari 2023
- Pembekalan Penyusunan Aktivitas Modul Nusantara melalui media pembelajaran e-learning: 12 Januari - 7 Februari 2023
- Penutupan Pendaftaran PT Penerima PMM 3: 8 Februari 2023
- Seleksi PT Penerima (Dokumen dan Interview): 6 - 10 Februari 2023
- Survei Kebhinekaan Calon Dosen Modul Nusantara: 13 - 24 Februari 2023
- Penetapan PT Penerima: 1 - 3 Maret 2023
- Bimtek Mata Kuliah di PT Penerima: 3 - 31 Juli 2023
- Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama PT Penerima PMM 3: 27 Maret - 28 April 2023
- Pengajuan termin 1 SPP Program PMM PT Penerima: 1 Agustus - 14 Oktober 2023
- Pengajuan termin 2 SPP Program PMM PT Penerima: 16 Oktober - 15 Desember 2023
- Pelaksanaan dan Pelaporan PMM 3 di PT Penerima: 1 Agustus 2023 - 24 Maret 2024.
Demikian informasi bagi mahasiswa program pertukaran pelajar Merdeka 3 yang dapat diikuti oleh mahasiswa D3, D4 dan S1.
Informasi lengkap cara pendaftaran program pertukaran pelajar Merdeka 3 dapat dilihat pada laman http://pmm.kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/.