SIMAK SOAL TES Perangkat Desa Tahun 2023 PDF Terbaru, Contoh Soal dan Kunci Jawaban Tes Calon Perangkat Desa
35 Contoh Soal dan Jawaban PTS Bahasa Inggris Kelas 11 Semester 2, Agar Nilai PTS Lebih Tinggi dari KKM, Cek Bonus Pembahasan Lengkap Disini!- F1 Digitals/PIXABAY-
Beberapa menghadapi tes perangkat desa tahun 2023 ini dan simak kumpulan contoh soal tes perangkat desa tahun 2023. Sejumlah kumpulan soal dan contoh soal perangkat desa ini menghadapi sejumlah masalah.
Pada dasarnya sejumlah perangkat desa membutuhkan beberapa hal terkait tes untuk menjadi calon perangkat desa. Perangkat desa ini masuk menjadi salah satu membantu Kepala dalam menyusun kebijakan dan koordinasi warga.
- Berpendidikan paling rendah SMA/sederajat
- Usia antara 20-42 tahun saat mendaftar
- Memenuhi kelengkapan persyaratan administrasi
1. Desa adalah …
A. Kesatuan masyarakat yang tergabung menjadi satu di sebuah wilayah tanpa membedakan Ras,suku dan agama.
B. Kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan.
C. Kesatuan masyarakat yang berkumpul menjadi satu dan membentuk sebuah desa di suatu wilayah.
D. Kesatuan masyarakat yang bernaung di bawah kabupaten/Kota dan dilindungi oleh hukum.
Jawaban: B
2. Keuangan desa yaitu …
A. Uang yang bersumber dari dana desa dan alokasi dana desa.
B. Semua hak dan kewajiban desa yang dapat dinilai dengan uang serta segala sesuatu berupa uang dan barang yang berhubungan dengan pelaksanaan hak dan kewajiban desa.
C. Semua hak dan kewajiban desa yang dapat dinilai dengan uang yang bersumber dari pendapatan asli desa.
D. Semua hak dan kewajiban desa yang dapat dinilai dengan uang yang berasal dari penjualan desa.
Jawaban: B
Keuangan Desa adalah semua hak dan kewajiban Desa yang dapat dinilai dengan uang serta segala sesuatu berupa uang dan barang yang berhubungan dengan pelaksanaan hak dan kewajiban Desa.
3. Dalam UU No 6 tahun 2014 pasal (9) di jelaskan bahwa desa dapat dihapuskan karena alasan …
A. Perintah dari Presiden dan Bupati.
B. Terjadi kekosongan pemerintah desa.
C. Konflik antar masyarakat yang berkepanjangan.
D. bencana alam dan/atau kepentingan program nasional yang strategis.
Jawaban: D
4. Pembentukan panitia Kepala Desa ditetapkan dengan...
A. Keputusan Kepala Desa
B. Peraturan Desa
C. Peraturan Bupati
D. BPD
Jawaban: D
5. Unsur pembantu Kepala Desa sebagai pelaksana tugas operasional adalah...
A. Pelaksana teknis
B. Sekretaris desa
C. Kepala urusan
D. Kepala seksi
Jawaban: B
6. Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum. Hal tersebut mengandung konsekuensi…
a. Pancasila adalah jati diri bangsa Indonesia.
b. Pancasila adalah kepribadian bangsa Indonesia.
c. Seluruh aturan di undang-undangan tidak diperkenankan menyalahi Pancasila.
d. Beberapa aturan tertentu yang memiliki nilai-nilai Pancasila.
e. Pancasila sebagai falsafah bangsa.
Jawaban: C
7. Apa yang dimaksud dengan pembangunan desa?
A. Upaya persaingan antar desa satu dengan desa lainya dalam hal kemajuan.
B. Upaya peningkatan pemerintah desa bersama masyarakat desa dalam membangun sarana dan prasarana desa.
C. Suatu cara yang dilakukan oleh pemerintah desa dalam mengembangkan desanya supaya maju.
D. Upaya peningkatan kualitas hidup dan kehidupan untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat desa.
Jawaban:
8. Dana perimbangan yang diterima kabupaten/kota dalam anggaran pendapatan dan belanja daerah kabupaten/kota setelah dikurangi Dana Alokasi Khusus disebut....
A. Aset desa
B. Alokasi Dana Desa
C. Dana desa
D. APB Desa
Jawaban: B
9. Berikut ini adalah pihak yang berhak menyelenggarakan musyawarah desa yaitu …
A. Lembaga Permasyarakat Desa (LPM).
B. Pemerintah Desa beserta unsur lainya.
C. Masyarakat Desa.
D. Badan Permusyawaratan Desa (BPD)
Jawaban: D
10. Kepala Desa mempunyai hak untuk …
A. Memelihara ketenteraman dan ketertiban masyarakat Desa.
B. Melaksanakan prinsip tata Pemerintahan Desa yang transparan, profesional, akuntabel, bersih, efektif dan efisien, serta bebas dari KKN.
C. Meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa.
D. Mengajukan rancangan dan menetapkan Peraturan Desa.
Jawaban: D